Letak Penempatan Cermin Hias Dinding Ruang Tamu Sempit

Letak Penempatan Cermin Hias Dinding Ruang Tamu Sempit

Dekorasi Cermin Hias Dinding Untuk Mempercantik Ruang Tamu


Ruang tamu menjadi bagian sangat penting untuk memberi kesan yang baik kepada setiap tamu yang berkunjung. Di ruang inilah setiap tamu yang datang mulai menilai keindahan rumah dan kepribadian si pemilik rumah. Ruang tamu yang berantakan dan tidak tertata dengan baik akan memberi kesan si pemilik rumah yang malas dan berantakan.

Begitu juga sebaliknya, ruang tamu yang nyaman dan indah akan memberi kesan si pemilik rumah yang rajin dan pintar mengatur ruangan, seperti ibu Early Titania dari foto yang saya ambil dari galeri foto di instagram.com/earlytitania/ untuk mendekorasi rumah kesayangan nya saya pribadi sangat tertarik di ruang tamu yang terpasang cermin hias dinding motif ukiran dengan warna silver sangat cocok di pasang di ruang tamu.

Cermin Hias Dinding Untuk Mempercantik Ruang Tamu

Cermin Hias Dinding Untuk Mempercantik Ruang Tamu

Untuk menciptakan ruang tamu yang semenarik mungkin tentu dibutuhkan kreatifitas dari si pemilik rumah. Selain dengan pemilihan furniture yang tepat juga dibutuhkan beberapa ornamen atau hiasan di dinding. Hal yang penting untuk diperhatikan dalam menghias dinding di ruang tamu adalah jangan memasang terlalu banyak ornamen. Hiasan dinding yang terlalu banyak akan membuat ruangan terasa sumpek. Berikut beberapa tips yang bisa kita lakukan untuk menghias dinding di ruang tamu:

  • Memajang bingkai foto keluarga di ruang tamu menjadi hal yang lumrah. Menghias dinding ruang tamu dengan foto keluarga sangat cocok untuk berbagai macam model atau konsep ruang tamu, baik minimalis, klasik, atau modern. Penyesuain dilakukan pada bingkai foto yang digunakan. Untuk ruang tamu berkonsep minimalis bisa dipilih bingkai foto yang simpel. Sedangkan untuk rumah klasik bisa dipilih bingkai foto dengan banyak ukiran atau ornamen.

  • Memajang Lukisan atau karya seni, Dinding di ruang tamu menjadi salah satu tempat yang favorit untuk memajang karya seni. Tidak harus memajang karya seni yang mahal, Anda bisa memajang lukisan yang terjangkau kantong asalkan sesuai dengan konsep ruangan yang ingin diciptakan.

  • Memasang Hiasan Cermin Dinding Ruang Tamu, Saat ini cermin tidak hanya dipasang di kamar tidur sebagai alat untuk rias diri tapi juga bisa digunakan sebagai hiasan dinding di ruang tamu.


Diartikel ini kita akan membahas lebih lanjut mengenai Letak Penempatan Cermin Hias Dinding di Ruang Tamu Sempit.  


Penempatan Cermin Hias Dinding Ruang Tamu Sempit

Cermin sebagai hiasan dinding memiliki keunggulan dibandingkan dengan aksesoris hias lainnya. Cermin selain menjadi hiasan dinding juga bermanfaat untuk memberi kesan luas pada ruangan. Sehingga penggunaan hiasan cermin sangat cocok untuk ruang tamu yang sempit dan kecil. 

Saat ini banyak sekali bentuk dan model cermin yang cocok untuk berbagai macam konsep desain rumah, baik itu minimalis, klasik, ataupun tradisional. Ada hiasan cermin yang dibingkai kayu penuh ukiran dan ada juga dengan bingkai yang cukup sederhana. 

Beberapa contoh model cermin dinding untuk ruang tamu untuk melihat nya silahkan klik disisni


Formulir Kontak

Shipping & Returns

Kami menggunakan Jasa pengiriman barang ekspedisi yang sudah kami percaya dan berpengalaman, Lama pengiriman tergantung lokasi dan kondisi lapangan.

Proses pemesanan atau pembelian mulai kami kerjakan jika sudah mendapat DownPayment ( DP ) sebesar 50% – 60% dari total nilai barang yang anda pesan, Dalam setiap proses pembuatan kami akan senantiasa memberitahu aktifitas dalam pembuatan kami, Setelah barang selesai sebelum pengiriman para pembeli harus melakukan pelunasan terlebih dahulu. Kami senantiasa memberikan pelayanan dengan kenyamanan serta kepercayaan dan tanggung jawab.


Kami pembuat atau pengrajin furniture harap bisa bekerja sama dengan baik. Bila ada kesalahan barang tidak sesuai bisa melakukan pengembalian barang jika kesalahan dari kami, karena setiap barang yang kami kirimkan sudah melalui pengecekan terlebih dahulu sebelum barang dikirim. Terima kasih atas kepercayaan nya.